“JPK Akan Ada “AKSI” Besar-besaran Di Kejurnas Dayung Nasional”
TABIRNEWS-TN-JAMBI–Setelah melakukan aksi didepan kantor Gubernur Jambi beberapa kali. Jaringan Pemantau Kewenangan (JPK) Jambi akan melakukan aksi besar-besaran pada hari Kejurnas Dayung Nasional.
Kami siap melakukan aksi besar-besaran dan membentangkan sepanduk sepanjang 50 meter di depan pintu masuk pada acara tingkat nasional dan mendatangkan orang dari seluruh indonesia tersebut apa bila tuntutan kami tidak di akomodir oleh Gubernur Jambi untuk mencopot kadis pendidikan provinsi Jambi ujar abdullah, 11/7/2019.
Abdullah menambahkan, dengan agenda aksi besar-besaran kami akan memberitahu pada kepada publik tentang kebobrokan dinas pendidikan Provinsi Jambi, itu terlihat jelas dengan keterlibatan Agus Heriyanto dalam gratifikasi Zumi Zola dan hasil temuan BPK terkait uang siluman dalam rekening dinas Pendidikan..”Tutup Abdulaah/Acok.
LAPORAN KHUSUS : (SAIPUL TABIR / TEAM LIPSUS TN JAMBI)