TERPERCAYA MENYINGKAP BERITA

BANDAR LAMPUNG-TABIRNEWS-TN–Walikota Bandar Lampung Herman HN, langsung meninjau lokasi Tempat Pembuangan Sementara (TPS) yang berada di samping Sekolah Dasar (SD) 1, 2, dan 4 Talang kelurahan Talang kecamatan Teluk Betung Selatan (TBS), Selasa (13/08/2019).

Setelah mendapat laporan atas keresahan warga tentang pengaduaan bau tidak sedap disekitar lingkungan SDN 1,2 dan 4 Talang, akibat tempat pembuangan Sampah (TPS), yang dianggap mengganggu kegiatan belajar dan mengajar disekolah.

Setelah meninjau kelokasi, beliau langsung mengatakan,dan mendengarkan secara langsung keluhan warga talang di seputar SD 1,2 dan 4 talang, Walikota Bandar Lampung Herman HN, meminta pihaknya untuk segera meletakkan kontainer untuk meminimalisir bau yang bersumber dari tumpukan sampah dan mempermudah warga untuk membuang sampah agar tidak berantakan.mulai besok (rabu 14 agustus 2019).

LAPORAN : NZR TABIR

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *