“Tiga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Diamankan Jajaran Polres Lampung Selatan”

BREAKINGNEWS–LAMPUNG SELATAN–Tabirnews.com–Satuan Reskrim Narkoba Polres Lampung Selatan mengamankan 3 (Tiga) orang diduga pelaku penyalahgunaan Narkotika, Minggu (19/12/2021) 06.00 wib di Dusun Ii Desa Kedaton Kecamatan Kalianda Lampung Selatan.

Ketiga pelaku yang diamankan yakni EH (37) warga Dusun II Desa Kedaton Kecamatan Kalianda Lamsel, BJ (44) warga Desa Sukaraja Kecamatan Palas Lamsel dan IR (51) warga Desa Tajimalela Kecamatan Kalianda Lamsel.

Selain ketiga pelaku yang satu diantaranya adalah seorang ASN yang bertugas di Pemkab Lampung Selatan, pihak kepolisian juga berhasil mengamankan barang bukti berupa 15 (lima belas) bungkus plastik klip bening yang berisikan kristal yang di duga narkotika jenis sabu.,
-1 (satu) buah timbangan dan uang tunai sebeaar Rp. 2000.000 (dua juta rupiah)

” Benar, Kami berhasil mengamankan 3 orang pelaku penyalahgunaan Narkotika “Tutur Kasat Narkoba Polres Lamsel AKP Abadi, SE, MH mewakili Kapolres Lamsel AKBP Edwin, SIK, SH, MSi, Senin (20/12/2021).

Ketiga pelaku yang diamankan yakni EH (37) warga Dusun II Desa Kedaton Kecamatan Kalianda Lamsel, BJ (44) warga Desa Sukaraja Kecamatan Palas Lamsel dan IR (51) warga Desa Tajimalela Kecamatan Kalianda Lamsel.

” Selain ketiga pelaku, kami juga mengamankan batang bukti berupaberupa 15 (lima belas) bungkus plastik klip bening yang berisikan kristal yang di duga narkotika jenis sabu., 1 (satu) buah timbangan dan uang tunai sebeaar Rp. 2000.000 (dua juta rupiah). ” Ungkap Kasat Narkoba.

Saat ini ketiga pelaku bersama barang buktinya, sudah diamankan di Mapolres Lampung Selatan guna penyidikan lebih lanjut.” Pungkasnya. (Nzr/humas).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *